search






Senin, 24 Oktober 2011

Klasifikasi Hotel Berdasarkan Plan

  
Beberapa macam Hotel Plan Usage, antara lain:
a. American Plan
     Sistem perencanaan harga kamar dimana harga yang dibayarkan  sudah termasuk harga kamar itu sendiri ditambah dengan harga makan (meals).
American Plan dibagi menjadi dua bagian, yaitu:
§         Full American Plan (FAP) 
Harga kamar sudah termasuk  tiga kali makan (pagi, siang dan malam)
§         Modified American Plan (MAP)
Harga kamar sudah termasuk dengan dua kali makan, dimana salah satu diantaranya harus makan pagi (breakfast), seperti:

ü       Kamar + makan pagi + makan siang
ü       Kamar + makan pagi + makan malam
b. Continental Plan/ Bermuda Plan
     Adalah perencanaan harga kamar dimana harga kamar tersebut  sudah termasuk dengan kontinental breakfast. Adalah perencanaan harga kamar dimana harga kamar yang dibayar sudah termasuk dengan Continental breakfast.
c. European Plan
     Tamu yang menginap hanya membayar untuk kamar saja. Keistimewaanya:
o       Praktis, banyak digunakan oleh hotel-hotel
o       Memudahkan system billing (Pembayaraan saat check out)

1 komentar:

  1. Agen Taruhan Sabung Ayam Online Terpercaya Indonesia!

    Sabung Ayam S128 | SV388 | Kungfu Chicken

    Tersedia Smartphone Aplikasi Untuk Android / iOS.
    Minimal Deposit / Withdraw Hanya Rp.50.000,- Langsung Saja Gabung Dengan Kami www. bolavita. site

    Hubungi Customer Service Kami Untuk Info Lengkap (24 Jam ) :
    BBM: BOLAVITA
    WA: +62812-2222-995
    Line : cs_bolavita

    BalasHapus

berilah kritik yang membangun